Pages

Minggu, 03 Juni 2012

Windows 7

Rilis selanjutnya setelah Windows Vista adalah Windows 7, yang sebelumnya dikenal dengan sebutan Blackcomb dan Vienna. Saat pertama kali dirilis, Windows ini memiliki kernel NT versi 6.1 build 7600, yaitu perbaikan dari Windows Vista dimana saat rilis pertama memiliki kernel NT 6.0 build 6000. Windows 7 yang dirilis pada tanggal 22 Oktober 2009 ini memiliki keamanan dan fitur yang baru, diantaranya adalah: Jump List, Taskbar yang membuka program dengan tampilan kecil, Windows Media Player 12, Internet Explorer 8, dan lain-lain. Beberapa fitur yang unik adalah Sidebar yang berganti nama menjadi Gadget dan bebas ditaruh kemana-mana pada desktop (tidak seperti Sidebar yang hanya bisa diletakkan di tempat tertentu). Fitur itu membuat Windows 7 menjadi menarik. Spesifikasi Windows 7 lebih ringan dan harganya juga lebih murah dari pada Windows Vista.
Sama seperti Windows Vista, Windows 7 juga terdiri 6 edisi yaitu:
  • Windows 7 Starter = ditujukan untuk netbook beresolusi rendah
  • Windows 7 Home Basic = untuk pengunaan rumahan
  • Windows 7 Home Premium = ditujukan untuk pengunnan rumahan namun fiturnya lebih lengkap
  • Windows 7 Professional = ditujukan untuk kalangan profesional
  • Windows 7 Ultimate
  • Windows 7 Enterprise

Mencoba Windows 3.1 secara online

apakah anda tau windows 3.1 ??? jika tidak ini sedikit penjelasanya

Windows 3.1

 
Sebagai respons dari dirilisnya IBM OS/2 versi 2.0 ke pasaran, Microsoft mengembangkan Windows 3.1, yang menawarkan beberapa peningkatan minor terhadap Windows 3.0 (seperti halnya kemampuan untuk menampilkan font TrueType Fonts, yang dikembangkan secara bersama-sama dengan Apple), dan juga terdapat di dalamnya banyak sekali perbaikan terhadap bug dan dukungan terhadap multimedia. Versi 3.1 juga menghilangkan dukungan untuk modus real, sehingga hanya berjalan pada modus terproteksi yang hanya dimiliki oleh mikroprosesor Intel 80286 atau yang lebih tinggi lagi. Microsoft pun pada akhirnya merilis Windows 3.11, yang merupakan versi Windows 3.1 yang mencakup semua tambalan dan perbaikan yang dirilis setelah Windows 3.1 diluncurkan pada tahun 1992.

Nah sekarang anda dapat mencobanya Bagaimana caranya??

Kunjungi saja web ini : michaelv.org

walaupun gak mirip2 amat tapi dapat memberi bayangan tentang windows 3.1


TEMPAT DOWNLOAD GAME BERBASIS EMULATOR

Hi.. Sekarang saya mau share tempat download game berbasis emulator seperti visual boy advance (emulator Game Boy Advance)
Ya udah Langsung Aja ini dia:

coolrom.com
doperom.com
3roms.com 

dari sekian 3roms lah paling lengkap

Lima Sekawan

 Yeah! lima sekawan ini adalah bacaan favoritku selain harry potter..... bagi kalian yang suka lima sekawan ada info sedikit nihh... selamat membacaa :)


Lima Sekawan atau The Famous Five adalah karya fiksi dari penulis Inggris, Enid Blyton yang paling terkenal. Buku Lima Sekawan terbit pertama kali pada tahun 1942 di Inggris, pada seri pertama Five on a Treasure Island (Lima Sekawan di Pulau Harta Karun) yang mendapat banyak pujian serta kritik. Seri-seri dari Lima Sekawan telah menjadi karya cerita anak-anak Enid Blyton yang paling disukai di banyak negara. Bahkan semua serinya telah diadaptasi menjadi hiburan televisi di Inggris.
Lima Sekawan adalah grup fiksi dari detektif cilik - Julian, Dick, Anne dan George serta anjing mereka, Timmy. Mereka berlima sering terlibat ke dalam kasus-kasus menarik yang misterius serta melakukan petualangan yang menarik. Tempat yang menjadi latar belakang cerita Lima Sekawan kebanyakan adalah fiksi, seperti Pulau Kirrin yang menjadi lokasi harta karun pada seri pertamanya.
Blyton awalnya hanya menuliskan 6 sampai 8 buku cerita Lima Sekawan, namun karena tingginya angka penjualan dan antusiasme pembaca, makan serinya berkembang sampai 21 buku. Sejak akhir 1953 lebih dari 6 juta kopi telah dicetak ulang di Inggris.
Sampai sekarang lebih dari 2 juta kopi terjual setiap tahunnya, membuatnya menjadi salah satu buku anak-anak yang paling laris di dunia.

Karakter

  • George (Georgina) Kirrin: Georgina adalah seorang anak perempuan tomboi yang bersikeras bahwa dia ingin dipanggil George dan tidak dengan nama Georgina. Dengan rambut pendek dan pakaian anak laki-laki, ia seringkali dikira anak lelaki, dan ia senang akan hal itu. Seperti ayahnya, Quentin, George memiliki sifat emosian dan keras kepala, dan hanya menyukai sesuatu yang ia sukai. George adalah saudara sepupunya Julian, Dick dan Anne.
  • Dick Kirrin : Dick adalah anak yang suka sekali bercanda, tetapi juga teguh dan baik hati. Ia seumuran dengan sepupunya George, dan satu tahun lebih muda dari kakaknya Julian dan lebih tua dari adik perempuannya, Anne. Dick terkenal sangat suka makan.
  • Julian Kirrin : Julian adalah anak tertua dari lima sekawan, sepupunya George, serta kakak dari Dick dan Anne. Julian dikenal kuat dan cerdas serta peduli dan bertanggung jawab sebagai pemimpin dari lima sekawan.
  • Anne Kirrin : Anne adalah bungsu dalam grup, dan biasanya ia banyak melakukan persiapan lima sekawan dalam berbagai liburan atau dalam petualangan, seperti menyiapkan bekal makanan dan minuman. Anne agak penakut dan lebih tidak suka terlibat dalam misteri dan petualangan, dan ia sering mengatakan untuk tidak lagi terlibat dalam misteri meskipun akhirnya hal itu tak terhindarkan.
  • Timmy (Timothy) : Timmy, kadang-kadang dipanggil Tim, adalah anjing kesayangan George yang sangat cerdas dan setia kepada Lima Sekawan, khususnya bagi George. Fisiknya yang kuat membuat ia menjadi pelindung bagi anak-anak dalam beberapa hal. George senang memuji Timmy dan berpikir bahwa dia adalah anjing terbaik di dunia. Dalam buku pertama seri Lima Sekawan, orang tua George melarang George untuk tetap memelihara Timmy dan George terpaksa menyembunyikannya dengan seorang teman di desa. Setelah akhir dari seri pertama Lima Sekawan, orang tuanya akhirnya memperbolehkan George untuk memelihara Timmy.
 Seri -seri lima sekawan

  1. Di Pulau Harta
  2. Beraksi Kembali
  3. Minggat
  4. Ke Sarang Penyelundup
  5. Berkelana
  6. Rahasia di Pulau Kirrin
  7. Memburu Kereta Api Hantu
  8. Nyaris Terjebak
  9. Jo Anak Gelandangan
  10. Rahasia Harta Karun
  11. Sarjana Misterius
  12. Dalam Lorong Pencoleng
  13. Rawa Rahasia
  14. Menyamarkan Teman
  15. Melacak Jejak Rahasia
  16. Ke Bukit Billycock
  17. Rahasia Logam Ajaib
  18. Memperjuangkan  Harta Finniston
  19. Karang Setan
  20. Di Pulau Aeram
  21. Sirkus Misterius
Jika Anda ingin download ebooknya saya punya linknya :
rajaebookgratis.com/2011/01/novel-lima-sekawan-karya-enid-blyton-2.html

Lima Sekawan :
Dari Kiri : Anne,George,Dick,Julian



NOTE : JIKA INGIN MEMBACA EBOOK LIMA SEKAWAN TERSEBUT ANDA HARUS MEMILIKI DJVU READER JIKA TIDAK PUNYA

DOWNLOAD :www.ziddu.com/download/5842864/DjVuSolo3.1-noncom.rar.html

Pengertian Virus,Trojan,Worm,spyware,Adware

Arti Definisi / Pengertian Virus Dan Kawan-Kawan (Varian Virus) : 1. Arti Definisi / Pengertian Virus Komputer
Virus komputer adalah suatu program komputer yang menduplikasi atau menggandakan diri dengan menyisipkan kopian atau salinan dirinya ke dalam media penyimpanan / dokumen serta ke dalam jaringan secara diam-diam tanpa sepengetahuan pengguna komputer tersebut. Efek dari virus komputer sangat beragam mulai dari hanya muncul pesan-pesan aneh hingga merusak komputer serta menghapus file atau dokumen kita.
a. Worm
Worm adalah lubang keamanan atau celah kelemahan pada komputer kita yang memungkinkan komputer kita terinfeksi virus tanpa harus eksekusi suatu file yang umumnya terjadi pada jaringan.
b. Trojan
Trojan adalah sebuah program yang memungkinkan komputer kita dikontrol orang lain melalui jaringan atau internet.
c. Spyware
Spyware adalah aplikasi yang membocorkan data informasi kebiasaan atau perilaku pengguna dalam menggunakan komputer ke pihak luar tanpa kita sadari. Biasanya digunakan oleh pihak pemasang iklan.
d.Adware
Adware biasanya menyebar dari iklan iklan di internet yang tidak jelas link atau asalnya,jadi kita harus menghindari apapun yg tidak  jelas
e.fake antivirus
Antivirus ini bukan membersihkan virus namun malah memperparah keadaan komputer yang terinfeksi kedoknya dengan menawarkan versi full version yg bisa dibeli... jika tidak ia akan memalsukan peringatan2 palsu
yang menginformasikan bahwa pc kita banyak virusnya

Cheat The Sims Bustin Out

Cara masukin : Cheat --> Cheat List --> Code breaker (Visual Boy Advance)

Cheat :

=============================
Enable Code (CHEAT WAJIB)
0000D897 000A
1001F266 0007
=============================
Infinite Money
83003954 FFFF

Max Populatity
83003982 7FF8

Hunger Meter Never Goes Down
33003A03 0063

Shower Meter Never Goes Down
33003A07 0063

Bed Meter Never Goes Down
33003A0B 0063

Relationship Meter Never Goes Down
33003A0F 0063

Rest Meter Never Goes Down
33003A13 0063

Bathroom Meter Never Goes Down
33003A17 0063

TV Meter Never Goes Down
33003A1B 0063

House Meter Never Goes Down
33003A1F 0063

Max Aluminum Cans
33003A30 0063

Max Old Glass Jars
33003A31 0063

Max Mechanical Cogs
33003A32 0063

Max Nuclear Fuel Rods
33003A33 0063

Max 3-Eeared Mice
33003A34 0063

=============================
Max Attributes Codes
=============================
Neat
3300397A 000A

Outgoing
3300397B 000A

Active
3300397C 000A

Playful
3300397D 000A

Nice
3300397E 000A
=========================
Max Skills Codes
=========================
Cooking 330039EB 000A
Mechanical 330039EF 000A
Creativity 330039F3 000A
Body 330039F7 000A
Logic 330039FB 000A
Charisma 330039FF 000A

Sekilas Tentang Windows 98

Masih ingat Windows 98? ini sedikit penjelasanya !! :

Windows 98 adalah sistem operasi Windows yang dikeluarkan Microsoft pada 25 Juni 1998. Windows 98 merupakan pengembangan dari Windows 95, dan kemudian diteruskan oleh Windows Me. Masa dukungan penuhnya berakhir tanggal 11 Juli 2006

Edisi Windows 98 :

- Windows 98 First Edition :

   Pada edisi pertama ini, Windows 98 sering terjadi Crash,Blue screen. Bahkan,Paling memalukan pada saat peluncuranya scanner yang dihubungkan ke komputer windows 98, Terjadi blue screen kalo gak percaya ini link youtube nya :  youtube.com/watch?v=-NsXHPq71Bs  Namun, Win 98 adalah windows yang di desain spesifik untuk para konsumen

-Windows 98 SE (Second Edition)

   Di Win 98 SE, Crash sudah jarang terjadi,Dukungan DVD, Dukungan USB yang lebih baik... konon versi ini adalah versi windows terstabil dan terbaik

SEDIKIT INFO WINDOWS 98 :

 Codename : Memphis


SCREEN SHOT:

Postingan Lebih Baru Beranda

Pembaruan

Visitor