Arti Definisi / Pengertian Virus Dan Kawan-Kawan (Varian Virus) :
1. Arti Definisi / Pengertian Virus Komputer
Virus komputer adalah suatu program komputer yang menduplikasi atau
menggandakan diri dengan menyisipkan kopian atau salinan dirinya ke
dalam media penyimpanan / dokumen serta ke dalam jaringan secara
diam-diam tanpa sepengetahuan pengguna komputer tersebut. Efek dari
virus komputer sangat beragam mulai dari hanya muncul pesan-pesan aneh
hingga merusak komputer serta menghapus file atau dokumen kita.
a. Worm
Worm adalah lubang keamanan atau celah kelemahan pada komputer kita yang
memungkinkan komputer kita terinfeksi virus tanpa harus eksekusi suatu
file yang umumnya terjadi pada jaringan.
b. Trojan
Trojan adalah sebuah program yang memungkinkan komputer kita dikontrol
orang lain melalui jaringan atau internet.
c. Spyware
Spyware adalah aplikasi yang membocorkan data informasi kebiasaan atau
perilaku pengguna dalam menggunakan komputer ke pihak luar tanpa kita
sadari. Biasanya digunakan oleh pihak pemasang iklan.
d.Adware
Adware biasanya menyebar dari iklan iklan di internet yang tidak jelas link atau asalnya,jadi kita harus menghindari apapun yg tidak jelas
e.fake antivirus
Antivirus ini bukan membersihkan virus namun malah memperparah keadaan komputer yang terinfeksi kedoknya dengan menawarkan versi full version yg bisa dibeli... jika tidak ia akan memalsukan peringatan2 palsu
yang menginformasikan bahwa pc kita banyak virusnya
RAPP
12 tahun yang lalu
0 komentar:
Posting Komentar