Pages

Jumat, 29 Maret 2013

Spesifikasi Samsung Galaxy S4

Samsung Galaxy S4 yang baru saja di perkenalkan oleh brand terbesar samsung, mampu mendapatkan sebuah respon yang sangat baik dari kalangan para pengguna gadget. Dengan adanya produk baru tersebut dalam pasaran, akan menambah jajaran smartphone semakin panjang dan semakin banyak pilihan yang di tawarkan terhadap para konsumen.
Sistem operasi yang di terapkan dalam hp Samsung Galaxy S IV mengusung sebuah OS android 4.2 yang di kenal dengan nama Jelly Bean. Agar semakin optimal dalam kinerja yang di lakukan maka di pasangkannya sebuah prosesor berupa Quad-core 2 GHz Cortex-A15 yang di imbangi dengan RAM yang mempunyai kecepatan 2 GB.
Layar yang terbentang selebar 5 inci di jalankan dengan sebuah sistem layar sentuh yang sangat kapasitif, sehingga para penggunanya akan lebih merasa nyaman dalam setiap melakukan aktifitas di dalam telepon cerdas tersebut.
Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy S IV
Bukan hanya itu saja yang di suguhkan samsung dalam perangkat terbarunya, karena ada banyak sekali aplikasi yang siap anda rasakan kecanggihannya di dalam perangkat telepon cerdas tersebut. Sebagi fitur yang menarik dari produk terbaru samsung tersebut, di bekalinya dengan sebuah kamera berkekuatan 13 MP lengkap dengan auto focus serta LED flash.


Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G LTE
Layar Tipe Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 1080 x 1920 pixels, 5.0 inches (~441 ppi pixel density)
Dimensi Ukuran -
Berat -
Memori Internal 16 GB storage, 2 GB RAM
External microSD, up to 64 GB
Kamera Primer 13 MP, autofocus, LED flash
Sekunder Ya
Data 3G Ya
EDGE Ya
GPRS Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, DLNA, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0 with A2DP, EDR
USB/Port microUSB v2.0 (MHL), USB On-the-go
Fitur OS Android OS, v4.2 (Jelly Bean)
CPU Quad-core 2 GHz Cortex-A15
Browser HTML5, Adobe Flash
GPS A-GPS support and GLONASS
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Java Java MIDP emulator
Baterai Tipe Standard battery, Li-Ion 2600 mAh battery
Standby -
Talk Time -

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar

Pembaruan

Visitor